Moch Arief Rahman Saleh

Blog 2 KJ 2

Search

Two Worlds II



Platform
PC, 360, PS3
Developer : TopWare Interactive
Publisher : SouthPeak Games
Genre : RPG
Release :October 2010

Basic requirements for the PC:

* CPU with 2 GHz
* 512 MB RAM
* Windows XP
* Graphics card with shader 2.0 or higher
* DirectX compatible sound card
* 6 GB free memory
* 2x DVD-Rom
* Keyboard, Mouse


Recommended specifications for the PC:

* A multicore CPU
* 1 GB RAM
* Windows XP or Vista
* Graphics card with shader 3.0 and 256 MB RAM
* 5.1 sound card
* 7 GB free memory
* 8x DVD-Rom


Two worlds II merupakan sekuel dari game Two worlds (2007) yang bisa di bilang mengecewakan banyak penggemar RPG. seri pertamamemang di nilai gagal karena tampak dibuat dengan bujet minim dan gaya permainannya yang mengikuti oblivion. tentu saja hal serupa tidak di harapkan terjadi kepada sekuelnya yang telah menjanjikan akan di buat jauh lebih matang dan lebih bagus. two worlds II dimulai perkembangannya dari peningkatan engine yang di beri nama grace ini katanya bakal memberi peningkatan besar - besaran mulai dari efek pencahayaan, efek perubahan cuaca, pergerakan rumput, dan lain - lain.

Dikisahkan setelah jatuhnya Aziraal, God Of Fire, hal ini membuat Dark Lord Gandohar semakin mendekati obyektifnya untuk merusak keseimbangan antar Elemen.Ilmu sihir kegelapan pun membanjiri dunia untuk mengisi kekosongan. di beberapa tempat masih ada perlawanan untuk menjatuhkan tirani ini, berharap suatu saat mereka dapat mengembalikan keseimbangan kekuatan.

5 tahun berlalu semenjak event dramatis yang membawa dunia ke dalam kesengsaraan tersebut. Sarakter yg dapat kamu mainkan adalah tahanan di ruang bawah tanah istana Gandohar. Harapannya untuk menyelamatkan saudara perempuannya kini sirna seiring kebebesannya terenggut. Sesaat sebelum keputus asaan melanda jagoan mu, harapan kembali muncul dari pihak yang tidak terduga. The Orcs, ras yang sudah kamu benci sekian lama, muncul dan membebaskan mu dari belenggu. kini jagoan mu bebas melakukan sebuah perjalanan untuk mencari titik lemah dari pertahanan musuh. jika gagal, kamu akan kehilangan saudara perempuanmu.

SCREENSHOTS




DOWNLOAD HERE

0 komentar:

Posting Komentar