Moch Arief Rahman Saleh

Blog 2 KJ 2

Search

Autodesk 3D MAX

Didunia modeling animasi 3D, software 3Ds Max sudah sangat terkenal dan menduduki peringkat pertama, karena fitur dan kemampuannya yang luar biasa. Versi yang terakhir dari 3Ds Max adalah versi 3Ds Max 2010. Versi 3Ds Max 2010 ditambahkan dengan berbagai macam fitur yang sangat bagus. Dengan menggunakan 3Ds Max 2010 kita bisa membuat model 3D, baik animasi maupun objek mati.

Seperti versi autodesk 2008,Autodesk 3ds Max 2010 modeling, animasi, dan perangkat lunak render memiliki banyak keunggulan fitur.Penambahan sejumlah alat-alat baru dan fungsionalitas terus dilakukkan. Dengan 3ds Max 2010 software, profesional dalam pengembangan game, televisi, film, dan industri penerbitan digital akan menemukan toolsets yang kita butuhkan untuk model 3D yang komprehensif dan 3D animasi solusi langsung dari kotak.

Untuk hardware yang dibutuhkan juga lumayan tinggi. Jika anda memaksakan menjalankan 3Ds Max 2010 di komputer dengan spesifikasi minimal (walaupun yang telah ditentukan oleh pihak autodesk ini ), juga prosesnya masih lambat. Jadi usahakan untuk menjalankan 3Ds Max 2010 gunakan komputer yang spesifikasinya lebih tinggi dari yang telah ditentukan, agar prosesnya bisa berjalan lebih cepat.

Untuk spesifikasi yang perlu diperhatikan adalah Prosesor, RAM dan VGA. Ketiga item ini memegang peranan yang sangat penting. Prosesor usahakan menggunakan Core2Dou, RAM, minimal 4GB, sedangkan VGA gunakan minimal yang sudah mendukung fitur pixel shader 3.

Demikian apa yang bisa saya sharing, semoga bisa bermanfaat bagi pengunjung semua. Jika ada yang kurang menurut sobatPC, silahkan tambahkan di komentar. Terima kasih

Link Download: http://www.indowebster.com/3d_MAX_2010_with_keygen.html

0 komentar:

Posting Komentar